Kenali Kejahatan Teknologi Artificial Intelligence, Program Kecerdasan Buatan Yang Membantu Tugas Manusia

Kenali Kejahatan Teknologi Artificial Intelligence, Program Kecerdasan Buatan Yang Membantu Tugas Manusia
Sumber ilustrasi : https://sariteknologi.com/artificial-intelligence-menurut-beberapa-sudut-pandang-ai-autonomous/

tribratanewskupang.com,---Kemajuan teknologi sangatlah berperan penting bagi kehidupan kita, diantaranya adalah teknologi AI (artificial intelligence). Namun, selain memberikan keuntungan, kita juga perlu berhati-hati terhadap kejahatan AI. Yuk kenali kejahatan teknologi AI berikut!
Deep Fake
Deep fake AI adalah kecerdasan buatan yang dimanfaatkan untuk memanipulasi gambar, audio, dan video yang meyakinkan seperti aslinya serta dapat menyebarkan informasi palsu itu seolah-olah berasal dari sumber terpecaya.
Hacking
Hacking merupakan tindakan menyusup melalui kelemahan suatu sistem perusahaan, mengakses data dan mengeksplorasinya.
Phising
Phising adalah kejahatan siber di mana pelaku menyamar sebagai seseorang atau perusahaan untuk menipu korban.
Doxing
Doxing adalah tindakan penyebaran informasi pribadi seseorang yang dilakukan tanpa adanya izin dari pihak yang bersangkutan.#Ss

Sumber: @ccicpolri